Cegah Terjadinya Penyakit, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Dampingi Vaksinasi PMK Hewan Ternak di Wilayah Binaan

    Cegah Terjadinya Penyakit, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Dampingi Vaksinasi PMK Hewan Ternak di Wilayah Binaan

    TUBAN, – Serda Muhammad Ali Babinsa Koramil 07/Soko Kodim 0811/Tuban melaksanakan pendampingan bersama tim kesehatan hewan ternak melaksanakan kegiatan vaksinasi terhadap hewan ternak peliharaan masyarakat jenis sapi dalam upaya pencegahan penyakit mulut dan kuku (PMK) di Desa Sokosari Kecamatan Soko Kabupaten Tuban, Rabu (05/02/2025).

    Pada pelaksanaannya Babinsa Desa setempat Serda Muhammad Ali turut hadir ditengah-tengah kegiatan itu untuk membantu jalannya Vaksinasi PMK dengan tujuan untuk mencegah terjadinya penyebar luasan penyakit yang dialami oleh hewan ternak sapi milik warga di wilayah binaanya.

    “Agar kondisi kesehatan sapi tetap terpelihara secara baik dan tidak terserang penyakit bagian kulit, mulut dan kuku, ” ucap Serda Muhammad Ali.

    Tim kesehatan hewan PMK Bpk. Mantri Koyim Kecamatan Soko menjelaskan bahwa maksud dan tujuan bersama Babinsa, agar masyarakat paham dan tidak terjadi kesalahpahaman, dengan mendatangi satu–persatu warga yang memiliki hewan ternak di Desa Sokosari, dan  pembagian kalsium ternak guna mencegah meluasnya penyakit PMK pada hewan ternak terutama Sapi.

    “Penyuntikan vaksin jenis Aphthovet dan kalsium untuk sapi ternak di laksanakan penyuntikan di Dusun Losari Dan Dusun Nganten dengan jumlah vaksin keseluruhan 100 ekor, ” Terang Tim Kesehatan Hewan. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Dukung Pemerintah Dalam Program Makan Bergizi...

    Artikel Berikutnya

    Guna Meningkatkan Swasembada Pangan, Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum IKKT Buka Pertemuan Gabungan Pengurus IKKT PWA di Balai Sudirman
    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Hadiri Harlah ke-102 Nahdlatul Ulama
    Anak Paud Cahaya Ilmu Bercita-cita Menjadi TNI, Sertu Abdul Jamil Berikan Wasbang Tupoksi TNI
    Guna Meningkatkan Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bantu Petani Tanam Padi
    Hadapi Kerawanan Bencana Alam, Danramil 0811/11 Kenduruan Bersama BPBD Provinsi Jatim Siapkan Desa Tangguh Bencana Di Wilayah Binaan
    Pererat Sinergitas Di Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Komsos Dengan Aparat Pemerintah Desa
    Pastikan Ibadah Natal Umat Kristiani Berjalan Kondusif, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Pengamanan Di Tempat Gereja
    Dandim Komsos Kreatif Bersama Komunitas Jeep, “Jaran Blakraan Tuban”
    Pastikan Ibadah Natal Umat Kristiani Berjalan Kondusif, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0811/Tuban Pengamanan Di Tempat Gereja
    Lestarikan Alam, Babinsa Koramil 0811/10 Bangilan Tanam Pohon Berbuah
    Sukseskan Pilkada 2024, Kodim 0811/Tuban Menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Serentak Tahun 2024 Tentang Netralitas Kepala Desa Se-Kabupaten Tuban
    Duel Maut Warnai Laga Final Pertandingan Bola Voli 3 Pilar Kodim 0811/Tuban Tahun 2024 – Tumbangkan Merakurak, Soko Jadi Sang Juara Voli
    Langkah Dan Upaya Kodim 0811/Tuban Untuk Cegah Prajurit TNI, PNS, Dan KBT Agar Tidak Terlibat Judi Online
    Kodim 0811/Tuban Gelar Karya Bakti Pembersihan Lumpur Pasca Banjir Bandang Di Pasar Rengel
    Dukung Riset Ketahanan Pangan, Pasis Dikreg LXIV Seskoad Silaturrahmi Ke Instansi Pemerintahan Di Wilayah Kodim 0811/Tuban
    Category: KODIM 0811/ TUBAN Jaga Postur Tubuh Agar Tetap Ideal, Anggota Kodim 0811/Tuban Olahraga Angkat Barbel
    Babinsa Koramil 0811/07 Soko Bersama BPBD Tuban Pantau Desa Yang Terkena Banjir Bengawan Solo

    Ikuti Kami